Apakah Anda sudah mengetahui tentang daerah Makassar? Jika lupa atau belum mengetahui maka mari diingat kembali. Daerah tersebut adalah Ibu Kota Provinsi dari Sulawesi Selatan, dikenal juga sebagai salah satu kota metropolitan terbesar di kawasan Indonesia bagian Timur. Bahkan, juga banyak berita terkini yang membahasnya.

Apa Yang Terjadi di Daerah Makassar Pada Saat Ini

Jika Anda ingin membaca atau mengetahui berita-berita yang berasal dari daerah Makassar maka bacalah artikel ini sampai selesai. Memang apa yang sedang terjadi di daerah tersebut sehingga menjadi perbincangan banyak orang.

  1. Akhirnya Ditangkap Juga Pemuda yang Menjadi Provokator Tawuran di Makassar.

Pemuda berinisial FI alias Kendos (18) yang diduga menjadi provokator atas terjadinya tawuran di kawasan Jalan Barukang Raya, Makassar, Sulawesi Selatan ditangkap oleh aparat kepolisian. Selain itu ditemukan juga sabu-sabu serta senjata tajam miliknya.

FI dibekuk oleh aparat kepolisian dari Satuan Narkoba Polres Pelabuhan Makassar ketika masih berada disebuah rumah. Pemuda tersebut ditangkap setelah dicurigai sebagai pelaku lantaran laporan dari masyarakat setempat.

  1. Seorang Pria di Makassar Tewas Usai Ditikam Oleh Adik Ipar Sendiri

Berita terkini Makassar terdapat seorang pria berinisial IW (37) tewas mengenaskan usai ditikam oleh adik iparnya sendiri bernama Syamsir (37) bertempatan di Jalan Kesempatan Raya, Kecamatan Tallo. Kejadian tersebut dikarenakan buntut dari cekcok antara istri korban dengan pelaku.

Diungkapkan oleh Syahrudin bahwa kejadian tersebut bermula ketika korban sedang melakukan panggilan video call dengan istrinya di sebuah warung bakso tidak jauh dari rumahnya. Lantaran tersinggung maka pelaku menikamnya menggunakan badik.

  1. Mahar 1 Set Berlian Seharga Rp. 3 Milyar Untuk Meminang Gadis Selisih 16 Tahun

Pengusaha ternama yang diketahui bernama Azis Kalla (45) berasal dari Kota Makassar saat ini tengah menjadi buah bibir masyarakat setempat lantaran nekat menikahi gadis pujaan hatinya berumur 29 tahun bernama Nadia Margareza.

Yang menjadi bahan perbincangan warga setempat adalah nilai mahar yang dikeluarkan oleh pihak pria tidak tanggung-tanggung yakni sebesar Rp. 300.777.000 serta rumah mewah. Diketahui bahwa sebenarnya mereka telah lama menjalin hubungan hingga akhirnya memutuskan untuk menikah.

Demikian artikel mengenai berita terkini Makassar semoga bermanfaat dan dapat memberikan informasi untuk Anda